Galuh, Rahayuni and Aris, Naeni Dwiyanti and Sri, Haryati and Sri, Pujiastuti (2021) STRATEGI PEMBELAJARAN IPA DI SD INKLUSIF DI KOTA CILACAP. -. (Unpublished)
|
Text
Strategi Pembelajaran di SD Inklusif di kota Cilacap.pdf Download (266kB) | Preview |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi pembelajaran yang dilakukan di SD Inklusif di Kota Cilacap pada tahun akademik 2021-2022. Penelitian ini dilakukan pada bulan Juli-Desember 2021. Dari hasil wawancara guru dan orang tua, diperoleh hasil bahwa strategi pembelajaran di SD Inklusif tidak jauh berbeda dengan Sekolah Dasar pada umumnya yaitu dilakukan secara daring dan luring, karena pada bulan tersebut masih musim pandemi, maka pembelajaran daring dilakukan dengan memberikan link pembelajaran di group whatsaap siswa. Link pembelajaran tersebut bisa diakses orang tua, sehingga orang tua bisa mendampingi anaknya dalam mengerjakan tugas.
Item Type: | Other |
---|---|
Subjects: | Specialist Studies in Education Specialist Studies in Education |
Depositing User: | Rizki Handayani S.I.Pust |
Date Deposited: | 15 Jan 2023 05:16 |
Last Modified: | 15 Jan 2023 05:16 |
URI: | http://repository.unugha.ac.id/id/eprint/1290 |
Actions (login required)
View Item |